Webinar Peringatan Kartini | KBRI Singapura - negerikertas.com

INFO ATAS

Jurnal sastra dan seni budaya yang terpercaya sejak 2015

Jurnal Sastra dan Seni Budaya

Jurnal Sastra dan Seni Budaya yang Terpercaya sejak 2015

16 Apr 2021

Webinar Peringatan Kartini | KBRI Singapura


Halo teman-teman semua, jangan lupa ikut serta pada webinar Semangat Wirausaha Menuju Perempuan Indonesia yang Mandiri, yang akan diselenggarakan pada Minggu, 18 April 2021, pukul 11.00 SGT/10.00 WIB melalui Zoom dan Live Facebook KBRI Singapura.
.
Webinar ini terselenggara atas kerja sama dengan Dharma Wanita Persatuan KBRI Singapura. Webinar akan dibuka oleh Bapak Dubes @suryo.pratomo dan Ibu @noeriwidowati serta menghadirkan narasumber yang inspiratif dan kompeten di bidangnya.
.
Bagi 10 penanya, akan mendapatkan bingkisan menarik!
.
Jadi, catat tanggalnya yaa. Dapatkan ilmunya, tanamkan semangat juang Kartini dan perempuan Indonesia masa kini, serta dapatkan hadiah menariknya! Sampai jumpa hari minggu!
.
#kbrisingapura #IniDiplomasi #Kartini

INFO BAWAH

Kirim tulisan: Tulislah karya berupa puisi/cerpen/artikel + biodata + foto/gambar, semuanya dalam 1 lampiran file Ms Word. Kirim ke email nkertas@gmail.com