Eksplorasi Tari, Musik, dan Puisi - negerikertas.com

INFO ATAS

Negeri Kertas adalah bank data karya para penulis 6 negara serumpun bahasa, jejak karya anda tercatat abadi di situs ini, karya yang sudah dimuat tidak bisa dihapus lagi, dan semoga karya anda mendapat Anugerah Negeri Kertas.

Jaringan Penulis dan Pembaca

Website Sastra dan Seni Budaya yang Terpercaya sejak 2015

3 Jun 2021

Eksplorasi Tari, Musik, dan Puisi


Salam sastra! Salam budaya!

Para admin telah mengumumkan bahwa pada;
Waktu : Sabtu, 10 Juli '21, pukul 10.00 -- 21.00 WIB
Tempat : Sanggar Senam Iza Zaza, Bekelan Rt 01, Tirtonirmolo, Kasihan, Bantul

; akan kami adakan KOPDAR dalam rangka meraya-ingati HUT KOPI (KOMUNITAS PUISI INDONESIA)  ke 6

Nanti akan dimeriahkan dengan;
- Parade baca puisi para member dan undangan
- Sarasehan Sastra (diskusi/seminar)
- Musikalisasi puisi
- Penampilan akustik
- Teatrikalisasi puisi

Bagi para member KOPI atau sahabat literasi lain yang ingin gabung, sila daftar ke Mahesa Hesa 

Saya sendiri atas nama anggota KOPI (bukan sebagai admin), akan mempersembahkan performance art di bawah ini.

Ayok para member yang lain, semangat!
Kita "uri-uri" dan tumbuh suburkan bersama puisi-puisi di bumi Nusantara tercinta.

Semangat yaa!!

INFO BAWAH

Cara kirim tulisan ke Negeri Kertas: Tulis karya anda berupa PUISI/CERPEN/ARTIKEL + BIODATA narasi + FOTO penulis atau GAMBAR ilustrasi, semuanya dalam SATU LAMPIRAN email file Ms Word. Bagian paling atas bertuliskan JUDUL KARYA + NAMA PENULIS. Kirim ke email nkertas@gmail.com
Rek BNI 1046160850 | Walidha Tanjung